-->

Mereset Form dengan menggunakan Jquery

Pada kesempatan kali ini ane ingin memberikan tutorial bagaimana caranya untuk mereset form yang telah kita isi dengan menggunakan javascript.

Pada kesempatan ini ane ingin menggunakan jquery :

<form id="myform" action="/action.php">
<input name="text" type="button"/> 
<textarea name="textarea1" ></textarea> 
</form>
 
Nah pada button yang digunakan untuk mereset kasih kode javascript sebagai berikut :

$(":input","#myform")
.not(":button, :submit, :reset, :hidden")
.val("")
.removeAttr("checked")
.removeAttr("selected");

Biasanya dipakai waktu submit

Bagi yang menggunakan CLE editor mungkin ada perbedaan sedikit waktu mereset form..

postContentClr = $("iframe").contents().find("body");
postContentClr.html("");
Facebook Comments

0 komentar